www.JESOES.com

Alkitab Online Kristiani Indonesia

Website ini berisi seluruh isi Alkitab dari Perjanjian Lama (39 kitab) hingga Perjanjian Baru (27 kitab) beserta perikop (TB), ada 5 buah terjemahan alkitab yaitu:

Untuk membaca Alkitab hanya dalam 1 bahasa terjemahan maka disarankan untuk mengklik salah satu bahasa terjemahan diatas karena lebih cepat loading hanya 1 Alkitab dan meringankan beban Internet anda, jika anda mau membaca beberapa bahasa terjemahan Alkitab sekaligus maka silahkan memakai menu dibawah ini.
Cari isi web dengan Google
(Search by Google)
Cari ayat ayat dalam Alkitab
(Search verses by keywords)
Alkitab (Bible)
Pilih Buku Pasal : Ayat
Choose Book Chapter : Verse
:
Yesaya / Isaiah / 이사야
1234567891011121314151617181920212223242526272829
- 30 -
313233343536373839404142434445464748495051525354555657585960616263646566
Terjemahan Baru 1974
아가페 쉬운 성경 1994

[Bahasa Indonesia Sehari Hari 1985]
English Amplified 2015

[Versi Mudah Dibaca 2006]
30:1-17 = Bukan Mesir tetapi TUHAN yang memberi pertolongan
(1) Celakalah anak-anak pemberontak, demikianlah firman TUHAN, yang melaksanakan suatu rancangan yang bukan dari pada-Ku, yang memasuki suatu persekutuan, yang bukan oleh dorongan Roh-Ku, sehingga dosa mereka bertambah-tambah,
(1) 여호와께서 말씀하셨다. “이 반역하는 자녀에게 재앙이 닥친다. 그들은 계획을 세울 때, 내 뜻대로 세우지 않으며, 다른 민족과 조약을 맺을 때에도 내 영에게 묻지 않는다. 그들은 죄에 죄를 더할 뿐이다.
(1) {Judah Warned against Egyptian Alliance}"Woe (judgment is coming) to the rebellious children," declares the LORD, "Who carry out a plan, but not Mine, And make an alliance [by pouring out a libation], but not of My Spirit, In order to add sin to sin;
(2) yang berangkat ke Mesir dengan tidak meminta keputusan-Ku, untuk berlindung pada Firaun dan untuk berteduh di bawah naungan Mesir.
(2) 그들이 먼저 내 뜻을 묻지 않고, 이집트로 내려가 도움을 요청한다. 파라오의 도움을 받으려 하며, 이집트가 그들을 지켜 주기를 바란다.
(2) Who proceed down to Egypt Without consulting Me, To take refuge in the stronghold of Pharaoh And to take shelter in the shadow of Egypt!
(3) Tetapi perlindungan Firaun akan memalukan kamu, dan perteduhan di bawah naungan Mesir akan menodai kamu.
(3) 그러나 너희가 파라오에게 피하는 것은 부끄럽게 될 뿐이며, 이집트의 보호 아래 있는 것은 실망만을 안겨 줄 뿐이다.
(3) "Therefore the safety and protection of Pharaoh will be your shame And the refuge in the shadow of Egypt, your humiliation and disgrace.
(4) Sebab sekalipun pembesar-pembesar Yerusalem sudah ada di Zoan, dan utusan-utusannya sudah sampai ke Hanes,
(4) 너희 관리들이 소안으로 가고, 너희 사신들이 하네스로 가지만,
(4) "For his princes are at Zoan And his ambassadors arrive at Hanes [in Egypt].
(5) sekaliannya akan mendapat malu karena bangsa itu tidak dapat memberi faedah kepada mereka, dan tidak dapat memberi pertolongan atau faedah; melainkan hanya memalukan, bahkan mengaibkan mereka.
(5) 이집트는 쓸모가 없는 민족이기 때문에 모두가 부끄러움만 당할 뿐이다. 도움도 유익도 주지 못하고 부끄러움과 망신만 당할 뿐이다.”
(5) "All will be ashamed because of a people (the Egyptians) who cannot benefit them, Who are not a help or benefit, but a shame and also a disgrace."
(6) Ucapan ilahi tentang binatang-binatang di Tanah Negeb. Melalui suatu negeri yang penuh kesesakan dan kesempitan, tempat singa betina dan singa jantan yang mengaum, tempat ular beludak dan ular naga terbang, mereka mengangkut harta kekayaan mereka di atas punggung keledai, dan barang-barang perbendaharaan mereka di atas ponok unta, kepada suatu bangsa yang tidak dapat memberi faedah,
(6) 이것은 남쪽 네게브의 짐승들에 관한 경고의 말씀입니다. 남쪽 네게브는 위험하고 거친 곳이다. 그 곳은 수사자와 암사자가 가득하고, 독사와 날아다니는 뱀이 가득한 땅이다. 이런 땅을 사신들이 당나귀 등에 물건을 싣고 다니며, 낙타 등에 보물을 싣고 다닌다. 아무런 도움도 주지 못할 나라로 그것들을 싣고 간다.
(6) A [mournful, inspired] oracle (a burden to be carried) concerning the beasts of the Negev (the South): Through a land of trouble and anguish, From where come lioness and lion, viper and [fiery] flying serpent, They carry their riches on the shoulders of young donkeys And their treasures on the humps of camels, To a people (Egyptians) who cannot benefit them.
(7) yakni Mesir yang memberi pertolongan yang tak berguna dan percuma; sebab itu Aku menamainya begini: "Rahab yang dibuat menganggur."
(7) 이집트는 헛것이요, 돕는다고 해 봐야 아무런 쓸모도 없다. 그러므로 내가 그 나라를 ‘가만히 앉은 라합’이라고 불렀다.
(7) For Egypt's help is worthless and good for nothing. Therefore, I have called her "Rahab Who Has Been Exterminated."
(8) Maka sekarang, pergilah, tulislah itu di depan mata mereka di suatu loh, dan cantumkanlah di suatu kitab, supaya itu menjadi kesaksian untuk waktu yang kemudian, sampai selama-lamanya.
(8) 이제 이것을 백성을 위해 판에 쓰고 책에 적어라. 장차 올 날을 위해 적어서 영원한 증거로 삼아라.
(8) Now, go, write it on a tablet before them And inscribe it on a scroll, So that it may serve in the time to come As a witness [against them] forevermore.
(9) Sebab mereka itu suatu bangsa pemberontak, anak-anak yang suka bohong anak-anak yang enggan mendengar akan pengajaran TUHAN;
(9) 이들은 반역하는 백성이요, 거짓말을 하는 자녀이므로, 여호와의 가르침을 들으려 하지 않는다.
(9) For this is a rebellious people, lying sons, Sons who refuse to listen to The law and instruction of the LORD;
(10) yang mengatakan kepada para tukang tilik: "Jangan menilik," dan kepada para pelihat: "Janganlah lihat bagi kami hal-hal yang benar, tetapi katakanlah kepada kami hal-hal yang manis, lihatlah bagi kami hal-hal yang semu,
(10) 그들은 선견자에게 “다시는 환상을 보지 마라” 하고, 예언자에게 이르기를 “우리를 위하여 진리를 말하지 마라. 듣기에 좋은 말만 하고 달콤한 말만 하여라.
(10) Who say to the seers, "You must not see visions from God"; And to the prophets, "You must not prophesy to us what is right! Speak to us pleasant things and smooth words, Prophesy [deceitful] illusions [that we will enjoy].
(11) menyisihlah dari jalan dan ambillah jalan lain, janganlah susahi kami dengan Yang Mahakudus, Allah Israel."
(11) 우리의 길을 막지 말고 길을 비켜 주어라. 우리 앞에서 더 이상 이스라엘의 거룩하신 분에 관한 이야기를 하지 마라”고 한다.
(11) "Get out of the [true] way, turn aside from the path [of God], Stop bothering us with the Holy One of Israel."
(12) Sebab itu beginilah firman Yang Mahakudus, Allah Israel: "Oleh karena kamu menolak firman ini, dan mempercayakan diri kepada orang-orang pemeras dan yang berlaku serong dan bersandar kepadanya,
(12) 그러므로 이스라엘의 거룩하신 분이 이렇게 말씀하셨다. “너희가 이 말씀을 업신여기고 폭력과 거짓말만 일삼았다.
(12) Therefore, the Holy One of Israel says this, "Because you have refused and rejected this word [of Mine] And have put your trust in oppression and guile, and have relied on them,
(13) maka sebab itu bagimu dosa ini akan seperti pecahan tembok yang mau jatuh, tersembul ke luar pada tembok yang tinggi, yang kehancurannya datang dengan tiba-tiba, dalam sekejap mata,
(13) 그러므로 너희는 이 죄값을 면치 못할 것이다. 너희가 높은 성벽에 금이 가는 것처럼 될 것이고, 갑자기 무너져 산산조각이 날 것이다.
(13) Therefore this wickedness [this sin, this injustice, this wrongdoing] will be to you Like a crack [in a wall] about to fall, A bulge in a high wall, Whose collapse comes suddenly in an instant,
(14) seperti kehancuran tempayan tukang periuk yang diremukkan dengan tidak kenal sayang, sehingga di antara remukannya tiada terdapat satu kepingpun yang dapat dipakai untuk mengambil api dari dalam tungku atau mencedok air dari dalam bak."
(14) 항아리가 깨져 산산조각이 나듯 너희도 그렇게 깨질 것이다. 아궁이에서 숯을 담아 내지 못하고, 물웅덩이에서 물을 담아 내지 못할 정도로 그렇게 완전히 깨질 것이다.”
(14) "Whose collapse is like the smashing of a potter's jar, Crushed so savagely that there cannot be found among its pieces a potsherd [large enough] To take [coals of] fire from a fireplace, Or to scoop water from a cistern."
(15) Sebab beginilah firman Tuhan ALLAH, Yang Mahakudus, Allah Israel: "Dengan bertobat dan tinggal diam kamu akan diselamatkan, dalam tinggal tenang dan percaya terletak kekuatanmu." Tetapi kamu enggan,
(15) 주 여호와, 곧 이스라엘의 거룩하신 분께서 이렇게 말씀하셨다. “너희가 내게 돌아와 나를 의지하면 구원을 받을 것이다. 잠잠하고 나를 믿으면 힘을 얻을 것이다. 그러나 너희는 그렇게 하려 하지 않았다.”
(15) For the Lord GOD, the Holy One of Israel has said this, "In returning [to Me] and rest you shall be saved, In quietness and confident trust is your strength." But you were not willing,
(16) kamu berkata: "Bukan, kami mau naik kuda dan lari cepat," maka kamu akan lari dan lenyap. Katamu pula: "Kami mau mengendarai kuda tangkas," maka para pengejarmu akan lebih tangkas lagi.
(16) 오히려 너희는 말하기를 “아닙니다. 우리는 말을 타고 도망치겠습니다”라고 하였다. 그러므로 너희가 그렇게 도망칠 것이다. 또 너희가 말하기를 “우리는 빠른 말을 타고 달아나겠습니다”라고 하였다. 그러므로 너희 뒤에 오는 사람도 빨리 뒤쫓아올 것이다.
(16) And you said, "No! We will flee on horses!" Therefore you will flee [from your enemies]! And [you said], "We will ride on swift horses!" Therefore those who pursue you shall be swift.
(17) Seribu orang akan lari melihat ancaman satu orang, terhadap ancaman lima orang kamu akan lari, sampai kamu ditinggalkan seperti tonggak isyarat di atas puncak gunung dan seperti panji-panji di atas bukit.
(17) 적군 한 명이 위협을 해도 너희가 천 명이나 도망치니, 적군 다섯 명이 위협하면 너희 모두가 도망칠 것이다. 너희가 산꼭대기의 깃대처럼, 언덕 위의 깃발처럼 홀로 남을 것이다.
(17) A thousand of you will flee at the threat of one man; You will flee at the threat of five, Until you are left like a flag on the top of a mountain, And like a signal on a hill.
30:18-26 = Janji keselamatan bagi Sion
(18) Sebab itu TUHAN menanti-nantikan saatnya hendak menunjukkan kasih-Nya kepada kamu; sebab itu Ia bangkit hendak menyayangi kamu. Sebab TUHAN adalah Allah yang adil; berbahagialah semua orang yang menanti-nantikan Dia!
(18) 그러나 여호와께서 너희에게 은혜 베풀기를 원하시며, 너희를 위로하기를 원하신다. 주는 정의의 하나님이시므로, 누구든지 주의 도우심을 기다리는 사람은 행복하다.
(18) {God Is Gracious and Just}Therefore the LORD waits [expectantly] and longs to be gracious to you, And therefore He waits on high to have compassion on you. For the LORD is a God of justice; Blessed (happy, fortunate) are all those who long for Him [since He will never fail them].
(19) Sungguh, hai bangsa di Sion yang diam di Yerusalem, engkau tidak akan terus menangis. Tentulah Tuhan akan mengasihani engkau, apabila engkau berseru-seru; pada saat Ia mendengar teriakmu, Ia akan menjawab.
(19) 시온 산에 사는 백성아, 너희는 다시 울지 않게 될 것이다. 여호와께서 너희의 부르짖는 소리를 들으시고 너희를 위로하시며 도와 주실 것이다.
(19) O people in Zion, inhabitant in Jerusalem, you will weep no longer. He will most certainly be gracious to you at the sound of your cry for help; when He hears it, He will answer you.
(20) Dan walaupun Tuhan memberi kamu roti dan air serba sedikit, namun Pengajarmu tidak akan menyembunyikan diri lagi, tetapi matamu akan terus melihat Dia,
(20) 비록 주께서 너희에게 슬픔의 빵과 고통의 물을 주셨으나, 여호와께서 여전히 너희와 함께 계시며 너희를 가르치실 것이다. 너희가 직접 너희를 가르치시는 분을 뵙게 될 것이다.
(20) Though the Lord gives you the bread of adversity and the water of oppression, yet your Teacher will no longer hide Himself, but your eyes will [constantly] see your Teacher.
(21) dan telingamu akan mendengar perkataan ini dari belakangmu: "Inilah jalan, berjalanlah mengikutinya," entah kamu menganan atau mengiri.
(21) 너희가 오른쪽이든 왼쪽이든 잘못된 길로 가려 하면 뒤에서 “이 길이 옳은 길이니 이 길로 가거라” 하는 소리가 너희 귀에 들릴 것이다.
(21) Your ears will hear a word behind you, "This is the way, walk in it," whenever you turn to the right or to the left.
(22) Engkau akan menganggap najis patung-patungmu yang disalut dengan perak atau yang dilapis dengan emas; engkau akan membuangnya seperti kain cemar sambil berkata kepadanya: "Keluar!"
(22) 너희에게 은이나 금을 입힌 우상들이 있지만 너희가 그것들을 부정하게 여기고, 더러운 쓰레기를 버리듯 그것들을 내어 던지며 “빨리 사라져 버려라!” 하고 말할 것이다.
(22) And you will defile your carved images overlaid with silver, and your cast images plated with gold. You will scatter them like a bloodstained cloth, and will say to them, "Be gone!"
(23) Lalu TUHAN akan memberi hujan bagi benih yang baru kamu taburkan di ladangmu, dan dari hasil tanah itu kamu akan makan roti yang lezat dan berlimpah-limpah. Pada waktu itu ternakmu akan makan rumput di padang rumput yang luas;
(23) 그 때가 오면, 여호와께서 너희에게 비를 내려 주셔서, 땅에 씨를 심으면 그 땅에서 많은 작물을 거두게 될 것이다. 그 날이 오면, 가축에게 먹일 것도 많을 것이며, 양 떼가 풀을 뜯을 목장도 넓어질 것이다.
(23) Then He will give you rain for the seed with which you sow the ground, and bread [grain] from the produce of the ground, and it will be rich and plentiful. In that day your livestock will graze in large and roomy pastures.
(24) sapi-sapi dan keledai-keledai yang mengerjakan tanah akan memakan makanan campuran yang sedap, yang sudah ditampi dan diayak.
(24) 밭가는 소와 나귀도 삽과 갈퀴로 까부른 사료를 마음껏 먹을 것이다.
(24) Also the oxen and the young donkeys that work the ground will eat salted fodder, which has been winnowed with shovel and pitchfork.
(25) Dari setiap gunung yang tinggi dan dari setiap bukit yang menjulang akan memancar sungai-sungai pada hari pembunuhan yang besar, apabila menara-menara runtuh.
(25) 수많은 적들이 죽임을 당하고 망대들이 무너지는 날에, 모든 높이 솟은 산과 언덕 아래로 시냇물이 흐를 것이다.
(25) On every lofty mountain and on every high hill there will be streams of water on the day of the great slaughter (the day of the LORD), when the towers fall [and all His enemies are destroyed].
(26) Maka terang bulan purnama akan seperti terang matahari terik dan terang matahari terik akan tujuh kali ganda, yaitu seperti terangnya tujuh hari, pada waktu TUHAN membalut luka umat-Nya dan menyembuhkan bekas pukulan.
(26) 여호와께서 자기 백성의 상처를 싸매어 주시고, 주께서 백성들을 치셔서 생긴 상처를 고치시는 날에, 달빛은 햇빛처럼 밝아질 것이다. 그리고 햇빛은 지금보다 일곱 배나 밝아져서 마치 일곱 개의 태양을 한데 모은 것만큼 밝아질 것이다.
(26) The light of the full moon will be like the light of the sun, and the light of the sun will be seven times brighter, like the light of seven days [concentrated in one], in the day the LORD binds up the fracture of His people and heals the wound He has inflicted [because of their sins].
30:27-33 = Hukuman Allah atas Asyur
(27) TUHAN datang menyatakan diri-Nya dari tempat-Nya yang jauh--murka-Nya menyala-nyala, Ia datang dalam awan gelap yang bergumpal-gumpal, bibir-Nya penuh dengan amarah, dan lidah-Nya seperti api yang memakan habis;
(27) 보아라! 여호와께서 친히 먼 곳에서부터 가까이 오신다. 여호와의 진노가 불처럼 타오르며, 짙은 연기 기둥처럼 치솟는다. 여호와의 입술은 진노로 가득하고, 그의 혀는 삼키는 불과 같다.
(27) Now look, the name of the LORD comes from far away, Burning with His anger, and heavy with smoke; His lips are full of indignation, And His tongue is like a consuming fire.
(28) hembusan nafas-Nya seperti sungai yang menghanyutkan, yang airnya sampai ke leher--Ia datang untuk mengayak bangsa-bangsa dengan ayak kebinasaan dan untuk memasang suatu kekang yang menyesatkan di mulut suku-suku bangsa.
(28) 여호와의 숨은 넘쳐 흐르는 강물 같아서 목까지 차 오른다. 주께서 멸망의 체로 민족들을 체질하여 멸망의 길로 이끄는 재갈을 그들의 입에 물리실 것이다.
(28) His breath is like an overflowing river, Which reaches to the neck, To sift the nations back and forth in a sieve [of disaster], And to put in the jaws of the peoples the bridle which leads to ruin.
(29) Kamu akan menyanyikan suatu nyanyian seperti pada waktu malam ketika orang menguduskan diri untuk perayaan, dan kamu akan bersuka hati seperti pada waktu orang berjalan diiringi suling hendak naik ke gunung TUHAN, ke Gunung Batu Israel.
(29) 너희는 명절의 전날 밤처럼 기쁜 노래를 부를 것이다. 여호와께서 이스라엘의 반석이 되시므로, 피리 소리를 들으며 여호와의 산으로 올라가는 사람처럼 행복할 것이다.
(29) You will have a song as in the night when a holy feast is kept, And joy of heart as when one marches [in procession] with a flute, To go to the [temple on the] mountain of the LORD, to the Rock of Israel.
(30) Dan TUHAN akan memperdengarkan suara-Nya yang mulia, akan memperlihatkan tangan-Nya yang turun menimpa dengan murka yang hebat dan nyala api yang memakan habis, dengan hujan lebat, angin ribut dan hujan batu.
(30) 여호와께서 분노에 차셔서, 모든 것을 불태워 버리는 큰 불 같은 진노로, 엄청난 비와 우박을 내리는 큰 폭풍으로 적들을 내려치실 것이다.
(30) And the LORD will make His majestic voice heard, And show the descending of His arm [striking] in [His] fierce anger, And in the flame of a devouring fire, In the crashing sound of heavy rain, cloudburst, and hailstones.
(31) Sebab Asyur akan terkejut oleh suara TUHAN, pada waktu Ia memukul mereka dengan gada.
(31) 앗시리아가 여호와의 목소리를 듣고 두려워할 것이다. 주께서 앗시리아를 몽둥이로 치실 것이다.
(31) For at the voice of the LORD the Assyrians will be terrified, When He strikes [them] with the rod.
(32) Sebab setiap pukulan dengan tongkat penghajar yang ditimpakan TUHAN ke atasnya, akan diiringi rebana dan kecapi, dan Ia akan berperang melawan Asyur dengan tangan yang diayunkan untuk peperangan.
(32) 여호와께서 채찍으로 앗시리아를 치실 때, 소고와 수금 소리에 맞추어 치실 것이다. 주께서 친히 그들과 싸우실 것이다.
(32) And every blow of the rod of punishment, Which the LORD will lay on them, Will be to the music of Israel's tambourines and lyres; And in battles, brandishing weapons, He will fight Assyria.
(33) Sebab dari dahulu sudah diatur tempat pembakaran--bukankah itu untuk raja--dasarnya dibuat dalam dan lapang, pancakanya penuh api dan kayu; nafas TUHAN menghanguskannya seperti sungai belerang.
(33) 이미 오래 전에 불태우는 곳인 도벳이 준비되었다. 앗시리아 왕을 심판하려고 만들어진 도벳은 넓고도 깊으며, 장작과 불도 넉넉하다. 여호와께서 숨을 내쉬면, 화산에서 불이 나오듯이 그것을 태워 버릴 것이다.
(33) For Topheth [in Hinnom] has long been ready; Indeed, it has been prepared for the [Assyrian] king. He has made it deep and wide, A pit of fire with plenty of wood; The breath of the LORD, like a river of brimstone (blazing sulfur), kindles and fans it.
Yesaya / Isaiah / 이사야
1234567891011121314151617181920212223242526272829
- 30 -
313233343536373839404142434445464748495051525354555657585960616263646566